Rasa takut atau FEAR juga bisa diartikan sebagai sesuatu kenyataan yang salah tetapi tampak nyata. Sering kali kita mendefiniskan rasa takut kita terlalu berlebihan. Sebenarnya mungkin hal yang kita hadapi tidak semenakutkan itu tetapi pikiran kita sendiri lah yang membuat seolah-olah itu tampak sangat besar dan menakutkan. Karena itu, kita perlu menenangkan diri dan bertanya kepada diri kita, apakah ketakutan yang kita hadapi ini nyata atau tidak. Tanyakan kepada diri kita benarkah hal yang dihadapi begitu menakutkan atau hanya pikiran kita yang melebih-lebihkannya. Dengan melakukan hal tersebut, kita akan lebih bisa mengatasi rasa takut yang kita rasakan dan pada akhirnya mampu mencari jalan keluar yang terbaik dari rasa takut tersebut.
Paulus Darmawan
Konsultan Asset and Purpose Coach
081958888877
Paulus Darmawan
Konsultan Asset and Purpose Coach
081958888877
Komentar
Posting Komentar